Tuesday, 30 May 2023
Cirebon Bagus
  • Ciayumajakuning
    • Kabupaten Cirebon
    • Kota Cirebon
    • Indramayu
    • Kuningan
    • Majalengka
  • Ekonomi & Bisnis
  • Hiburan
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Nasional
  • Jawa Barat
  • Kesehatan
  • Ragam
  • Ciayumajakuning
    • Kabupaten Cirebon
    • Kota Cirebon
    • Indramayu
    • Kuningan
    • Majalengka
  • Ekonomi & Bisnis
  • Hiburan
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Nasional
  • Jawa Barat
  • Kesehatan
  • Ragam
No Result
View All Result
Cirebon Bagus
No Result
View All Result
Home Berita Utama

Kolaborasi Jabar – Bali Bangkitkan Perekonomian Pascapandemi

24 August 2022
Reading Time: 2 mins read
Kolaborasi Jabar – Bali Bangkitkan Perekonomian Pascapandemi

GIANYAR, BALI, (cirebonbagus.id).- Festival seni budaya bertajuk Bank Bjb Ubud and Beyond Festival 2022 resmi dibuka, di Puri Agung Ubud, Gianyar Bali, Rabu (24/8/2022) malam.

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil bersama Wakil Gubernur Bali Tjokorda Oka Artha Ardhana Sukawati membuka festival yang didukung penuh Bank Bjb.

ADVERTISEMENT

Sempat vakum tiga tahun, Bank Bjb Ubud and Beyond Festival 2022 digelar untuk mendukung seniman dan pegiat budaya di Bali agar kembali bangkit setelah terdampak pandemi COVID-19.

BACAJUGA

Pencanangan Titik Awal Ruas, Jalan Khusus Tambang Cigudeg – Rumpin Mulai Dibangun

Korem 063 SGJ Lakukan Sosialisasi Mitigasi dan Penanganan Dampak Bencana Alam Elnino di Kawasan Gunung Ciremai Jawa Barat Tahun 2023

Diduga Bagikan Uang Rp 20 Ribu, Pemilihan RT di Desa Warukawung Kecamatan Depok Sarat Money Politik

Kang Emil — sapaan akrab Ridwan Kamil — dalam sambutannya menuturkan, Bank Bjb yang ia instruksikan menjadi sponsor utama pada event ini. Hal ini merupakan bentuk dukungan dalam wadah NKRI khususnya untuk kebangkitan ekonomi Bali yang belum sepenuhnya pulih pascapandemi.

Selain jadi ajang eksplorasi dan inovasi para seniman, festival tersebut juga menghadirkan pameran UMKM selama empat hari penuh di lapangan Astina Ubud.

ADVERTISEMENT

“Yang mengikat kita cuma satu, kalau tidak bisa bersaudara dalam keimanan maka kita hidup bersaudara dalam kebangsaan, kalau kita tidak bisa bersaudara dalam kebangsaan maka kita bersaudara dalam kemanusiaan. Hadirnya Bjb di sini bagian dari itu,” tuturnya.

Menurut Kang Emil, masyarakat Jabar memiliki sifat gotong royong yang sangat tinggi. Terlebih dari segi budaya Jabar dan Bali memiliki berbagai kesamaan. Termasuk dalam sejarah kerajaan tertua di Jabar yakni Tarumanegara yang ternyata ada kaitannya dengan masyarakat Bali.

ADVERTISEMENT

“Gotong-royong adalah sifat Jabar dan kita punya sejarah panjang dan kemiripan dari segi kebudayaan. Jadi intinya malam ini saya sampaikan kalau Bali butuh apa-apa punya saudara namanya Jabar,” sebutnya.

Untuk itu ia pastikan Bank Bjb akan tetap menjadi sponsor utama pada festival Ubud and Beyond berikutnya pada tahun mendatang.

Ubud and Beyond Festival 2022 akan diramaikan musisi kenamaan seperti Balawan Ethnic Fusion, Allfy Rev feat Novia, D’ Ubud Band dan Undbrocken. Selain itu akan tampil Selonding Bentuyung, Napak Tuju, Sanggar Tedung, Ayu Ananta dan masih banyak lagi seniman lainnya.

Wagub Bali yang kerap disapa Cok Ace menghaturkan terima kasihnya atas dukungan penuh Bank Bjb yang tak lepas dari peran Gubernur Jabar.

“Yang Kang Emil dan Bank Bjb lakukan sesungguhnya adalah suatu tindakan real dari seorang ayah kepada anaknya, terima kasih ini luar biasa,” ucapnya.

Dirinya berharap, kolaborasi Jabar-Bali dalam festival dapat meningkatkan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Bali yang masih belum normal seperti sebelum pandemi. Seperti diketahui, Bali yang mengandalkan perekonomian pariwisata merupakan provinsi yang paling terdampak hingga pertumbuhannya sempat menyentuh angka minus 10 persen.

“Jabar PDRB-nya luar biasa 5,6 persen sekarang Bali baru 3,4 persen pasca- COVID-19. Mudah-mudahan ini jadi langkah yang baik dan kolaborasi ini bisa ditingkatkan di masa yang akan datang,” harap Cok Ace. (Arif/CIBA)

ADVERTISEMENT

BERITATERKAIT

Pencanangan Titik Awal Ruas, Jalan Khusus Tambang Cigudeg – Rumpin Mulai Dibangun
Berita Utama

Pencanangan Titik Awal Ruas, Jalan Khusus Tambang Cigudeg – Rumpin Mulai Dibangun

29 May 2023
Korem 063 SGJ Lakukan Sosialisasi Mitigasi dan Penanganan Dampak Bencana Alam Elnino di Kawasan Gunung Ciremai Jawa Barat Tahun 2023
Berita Utama

Korem 063 SGJ Lakukan Sosialisasi Mitigasi dan Penanganan Dampak Bencana Alam Elnino di Kawasan Gunung Ciremai Jawa Barat Tahun 2023

29 May 2023
Diduga Bagikan Uang Rp 20 Ribu, Pemilihan RT di Desa Warukawung Kecamatan Depok Sarat Money Politik
Berita Utama

Diduga Bagikan Uang Rp 20 Ribu, Pemilihan RT di Desa Warukawung Kecamatan Depok Sarat Money Politik

29 May 2023
Ibadah Haji 2023, 374 JCH Kloter Pertama Asal Majalengka Terbang dari Bandara Kertajati
Berita Utama

Ibadah Haji 2023, 374 JCH Kloter Pertama Asal Majalengka Terbang dari Bandara Kertajati

29 May 2023
Hadiri Pasar Leuweung, Atalia Ridwan Kamil: Promosikan Teh dan Kopi Jabar
Berita Utama

Hadiri Pasar Leuweung, Atalia Ridwan Kamil: Promosikan Teh dan Kopi Jabar

28 May 2023
Terintegrasi di Sapawarga, Beli Tiket Tahura Ir. H. Djuanda Kini Lebih Praktis
Berita Utama

Terintegrasi di Sapawarga, Beli Tiket Tahura Ir. H. Djuanda Kini Lebih Praktis

28 May 2023
ADVERTISEMENT

BERITATERPOPULER

  • Diduga Bagikan Uang Rp 20 Ribu, Pemilihan RT di Desa Warukawung Kecamatan Depok Sarat Money Politik

    Diduga Bagikan Uang Rp 20 Ribu, Pemilihan RT di Desa Warukawung Kecamatan Depok Sarat Money Politik

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Laskar Agung Macan Ali Siap Kawal Para Biksu yang Melakukan Ritual Tudong

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Permudah Peserta BPJS Ketenagakerjaan, Pakai Aplikasi JMO Klaim Tak Sampai 5 Menit

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Siap Berikan Bantuan Hukum Gratis, Achmad Faozan Dilantik Ketua AAI ON Cirebon Raya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Kembali Terjadi Permasalahan LGBT Mendorong UU Segera Disahkan, Korban Dugaan Pelecehan Adukan Tindak Pelecehan ke Polisi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
ADVERTISEMENT

BERITATERBARU

Pencanangan Titik Awal Ruas, Jalan Khusus Tambang Cigudeg – Rumpin Mulai Dibangun

Pencanangan Titik Awal Ruas, Jalan Khusus Tambang Cigudeg – Rumpin Mulai Dibangun

29 May 2023
Korem 063 SGJ Lakukan Sosialisasi Mitigasi dan Penanganan Dampak Bencana Alam Elnino di Kawasan Gunung Ciremai Jawa Barat Tahun 2023

Korem 063 SGJ Lakukan Sosialisasi Mitigasi dan Penanganan Dampak Bencana Alam Elnino di Kawasan Gunung Ciremai Jawa Barat Tahun 2023

29 May 2023
Diduga Bagikan Uang Rp 20 Ribu, Pemilihan RT di Desa Warukawung Kecamatan Depok Sarat Money Politik

Diduga Bagikan Uang Rp 20 Ribu, Pemilihan RT di Desa Warukawung Kecamatan Depok Sarat Money Politik

29 May 2023
Ibadah Haji 2023, 374 JCH Kloter Pertama Asal Majalengka Terbang dari Bandara Kertajati

Ibadah Haji 2023, 374 JCH Kloter Pertama Asal Majalengka Terbang dari Bandara Kertajati

29 May 2023
Hadiri Pasar Leuweung, Atalia Ridwan Kamil: Promosikan Teh dan Kopi Jabar

Hadiri Pasar Leuweung, Atalia Ridwan Kamil: Promosikan Teh dan Kopi Jabar

28 May 2023
  • About
  • Redaksi
  • Pedoman Siber
  • Privacy Policy
  • Advertise
  • Karir
  • Contact

Copyright @ 2019 - 2023 CirebonBagus.id. All right reserved.

No Result
View All Result
  • Ciayumajakuning
    • Kota Cirebon
    • Kabupaten Cirebon
    • Indramayu
    • Kuningan
    • Majalengka
  • Ekonomi & Bisnis
  • Hiburan
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Nasional
  • Jawa Barat
  • Kesehatan
  • Ragam
  • Kampungku

Copyright @ 2019 - 2023 CirebonBagus.id. All right reserved.

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In

Add New Playlist